Al-Hamidiyya
الحميديه Hamidiya, al- | |
---|---|
Desa | |
Koordinat: 32°32′39″N 35°30′56″E / 32.54417°N 35.51556°E | |
Grid Palestina | 198/216 |
Entitas geopolitik | Mandat Palestina |
Subdistrik | Baysan |
Tanggal pengosongan | 12 Mei 1948[3] |
Luas | |
• Total | 10,902 dunams (10,902 km2 or 4,209 sq mi) |
Populasi (1945) | |
• Total | 220[1][2] |
Sebab pengosongan | Pengaruh kejatuhan kota terdekat |
Al-Hamidiyya (bahasa Arab: الحميديه), adalah sebuah desa Palestina di Distrik Baysan. Desa tersebut dikosongkan oleh militia Yahudi, pendahulu Pasukan Pertahanan Israel dalam Perang Saudara Mandat Palestina 1947–1948 pada 12 Mei 1948. Desa tersebut berjarak lima kilometer dari utara Baysan. Desa tersebut diserang sebagai bagian dari Operasi Gideon. Populasinya pada 1922 berjumlah 193, bertambah menjadi 255 pada 1948.