Altitude (film)

Altitude
Teaser poster
SutradaraKaare Andrews
ProduserIan Birkett
Ditulis olehPaul A. Birkett
PemeranJessica Lowndes
Julianna Guill
Ryan Donowho
Landon Liboiron
Jake Weary
Mike Dopud
Chelah Horsdal
Penata musikJeff Tymoschuk
PenyuntingChris Bizzocchi
Tanggal rilis
  • 26 Oktober 2010 (2010-10-26)
[1]
NegaraKanada
BahasaInggris

Altitude adalah film horor Kanada, film televisi dan dirilis "direct-to-video" yang disutradarai oleh penulis buku komik dan seniman Kaare Andrews.[2][3] Anchor Bay Entertainment ditunjuk untuk mendistribusikan film ini di Amerika Utara, Britania Raya, Australia, dan Selandia Baru[4] Trailer dari film Altitude dirilis untuk pertama kalinya di San Diego Comic Con 2010.[5][6]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Raup, Jordan. " 'Altitude' Trailer: Release the Octopus." thefilmstage.com, August 26, 2010. Retrieved: November 6, 2011.
  2. ^ (Inggris) Kaare Andrews di the Comic Book DB
  3. ^ Anchor Bay buys Kaare Andrews' movie "Altitude", Bleeding Cool
  4. ^ "Kaare Andrews." Hollywood Reporter. Retrieved: November 6, 2011.
  5. ^ "Anchor Bay SDCC Schedule." iconsoffright.com. Retrieved: November 6, 2011.
  6. ^ "Anchor Bay Entertainment Shines at 2010 San Diego Comic Con." geektyrant.com. Retrieved: November 6, 2011.
  7. ^ "SD Comic Con '10: Anchor Bay Gains 'Altitude' on October 26." bloody-disgusting.com. Retrieved: November 6, 2011.
  8. ^ "Official Site of Chelah Horsdal." Diarsipkan 2012-07-24 di Wayback Machine. chelah.com. Retrieved: November 6, 2011.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]