Diomira Jacobini | |
---|---|
![]() | |
Lahir | 25 Mei 1899 Roma, Lazio, Italia |
Meninggal | 13 September 1959 Roma, Lazio, Italia |
Pekerjaan | Pemeran |
Tahun aktif | 1912–1933 (film) |
![]() ![]() ![]() |
Diomira Jacobini (25 Mei 1899 – 13 September 1959) adalah seorang pemeran film Italia pada era film bisu.[1] Ia adalah adik dari pemeran Maria Jacobini.