Guilty of Love | |
---|---|
Sutradara | Harley Knoles |
Produser | Adolph Zukor |
Skenario | Rosina Henley |
Berdasarkan | This Woman — This Man oleh Avery Hopwood[1] |
Pemeran | Dorothy Dalton Julia Hurley Henry Carvill |
Sinematografer | Philip Hatkin |
Perusahaan produksi | |
Distributor | Paramount Pictures |
Tanggal rilis |
|
Durasi | 50 menit |
Negara | Amerika Serikat |
Bahasa | Bisu (intertitel Inggris) |
Guilty of Love adalah sebuah film drama bisu Amerika Serikat tahun 1920 garapan Harley Knoles dan ditulis oleh Rosina Henley yang mengadaptasi sandiwara karya Avery Hopwood. Film tersebut menampilkan Dorothy Dalton, Julia Hurley, Henry Carvill, Augusta Anderson, Edward Langford, dan Charles Lane. Film tersebut dirilis pada 22 Agustus 1920, oleh Paramount Pictures.[2][3]
Karena tak ada salinan yang disimpan di arsip film manapun,[4] Guilty of Love dinyatakan sebagai film hilang.