Jin Ha

Jin Ha
LahirSeoul, Korea Selatan
KebangsaanAmerika Serikat
Pendidikan
PekerjaanPemeran
Tahun aktif2016–sekarang
Karya terkenal
IMDB: nm7949518 IBDB: 515599
X: MistterJin Instagram: mistterjin Modifica els identificadors a Wikidata

Jin Ha adalah pemeran Amerika Serikat yang dikenal untuk perannya dalam seri televisi Devs dan Love Life sebagai tambahan juga dalam musikal Hamilton.

Kehidupan awal dan pendidikan

[sunting | sunting sumber]

Ha lahir di Seoul, Korea Selatan, sebelum pindah ke Amerika Serikat pada usia delapan tahun.[1]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Pham, Jason (2017-10-31). "After Shakespeare and 'Hamilton,' Actor Jin Ha Takes the Lead in 'M. Butterfly'". NBC News. Diakses tanggal 2020-09-22. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]