Karen Christine Handel (née Walker; lahir 18 April 1962) adalah seorang pengusaha dan politikus Amerika Serikat yang menjabat dalam DPR. Sebagai anggota Partai Republik, Handel bekerja dalam bisnis sebelum masuk politik.