Kenta Nishimoto

Kenta Nishimoto
Informasi pribadi
Kebangsaan Jepang
Lahir30 Agustus 1994 (umur 30)
Prefektur Mie, Jepang
Tinggi180 m (590 ft 7 in)
Berat71 kg (157 pon)
PeganganKanan
PelatihYousuke Nakanishi
Tunggal putra
Rekor193 menang, 121 kalah
Peringkat tertinggi9 (6 September 2018)
Peringkat saat ini17 (27 Desember 2022[1])
Profil di BWF

Kenta Nishimoto (西本 拳太, Nishimoto Kenta, lahir 30 Agustus 1994) adalah pemain bulu tangkis putra berkewarganegaraan Jepang.[2][3] Ia merupakan peraih medali perunggu pada Pesta Olahraga Asia 2018 yang diselenggarakan di Jakarta-Palembang setelah kalah pada babak semifinal dari pemain bulu tangkis peraih medali emas bagi Indonesia, Jonatan Christie.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Rangkings, www.bwfbadminton.com, Diakses tanggal 29 Desember 2022
  2. ^ "Players: Kenta Nishimoto". bwfbadminton.com. Badminton World Federation. Diakses tanggal 24 Maret 2017. 
  3. ^ "西本拳太". www.badspi.jp (dalam bahasa Japanese). Badminton Spirit. Diakses tanggal 24 Maret 2017.