L Storm

L Storm
Poster film resmi
Nama lain
TradisionalL風暴
SederhanaL风暴
MandarinL Fēng Bào
KantonL Fung1 Bou6
SutradaraDavid Lam
ProduserRaymond Wong
SkenarioWong Ho-wa
Ho Man-lung
Berdasarkan
David Lam
PemeranLouis Koo
Julian Cheung
Kevin Cheng
Stephy Tang
Patrick Tam
Michael Tse
Adam Pak
Penata musikAnthony Chue
SinematograferZhang Ying
PenyuntingPoon Hung
Perusahaan
produksi
Pegasus Motion Pictures
Huace Media
Wanda Media
Er Dong Pictures
MY Pictures Studio
Beijing Youpin Investment Fund
Shanghai Tencent Pictures Culture Media
Zhongqing Xingying Media
CF Tide Films
Wishart Communication
DistributorPegasus Motion Pictures
Tanggal rilis
  • 23 Agustus 2018 (2018-08-23)
Durasi90 menit
NegaraHong Kong
BahasaKanton
AnggaranUS$5-10 juta[1]
Pendapatan
kotor
US$64.52 juta

L Storm adalah sebuah film kejahatan seru laga Hong Kong tahun 2018 garapan David Lam. Film tersebut adalah sebuah sekuel dari film tahun 2016, S Storm, yang menampilkan Louis Koo dan Julian Cheung, bersama dengan anggota pemeran lagu Kevin Cheng, Stephy Tang, Patrick Tam, Michael Tse dan Adam Pak dalam peran film debutnya. L Storm dirilis di bioskop-bioskop Hong Kong pada 23 Agustus 2018.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "L STORM - Cinando". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-06-07. Diakses tanggal 2020-06-07. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]