Lapangan Terbang Levuka | |||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Informasi | |||||||||||
Jenis | Publik | ||||||||||
Pengelola | Airports Fiji Limited | ||||||||||
Melayani | Levuka, Ovalau Island, Fiji | ||||||||||
Ketinggian dpl | 3 mdpl | ||||||||||
Koordinat | 17°42′40″S 178°45′31″E / 17.71111°S 178.75861°E | ||||||||||
Landasan pacu | |||||||||||
| |||||||||||
Sumber:[1] |
Lapangan Terbang Levuka (IATA: LEV, ICAO: NFNB) adalah bandar udara di Pulau Ovalau,[1] salah satu pulau di Kepulauan Lomaiviti di Fiji. Bandar udara ini dikenal juga sebagai Bandar Udara Bureta. Bandar udara ini berlokasi 22 kilometer (14 mi) dari kota Levuka.[2] Bandar udara ini dioperasikan oleh Airports Fiji Limited.[3]
Bandar udara ini berada di ketinggian 11 kaki (3 m) di atas permukaan laut. Bandar udara ini memiliki satu landasan pacu dengan ukuran panjang 640 meter (2.100 ft).[1]
Maskapai | Tujuan |
---|---|
Northern Air | Suva |