Living Proof

"Living Proof"
Singel oleh Camila Cabello
dari album Romance
Dirilis15 November 2019 (2019-11-15)
GenrePop
Durasi3:14
Label
Pencipta
ProduserMattman & Robin
Kronologi singel Camila Cabello
"Easy"
(2019)
"Living Proof"
(2019)
"My Oh My"
(2020)
Musik video
"Living Proof" di YouTube

"Living Proof" adalah lagu oleh penyanyi asal Kuba-Amerika Serikat, Camila Cabello, dari album studio keduanya Romance (2019), yang muncul sebagai lagu kedua. Lagu ini dirilis sebagai single kelima album pada 15 November 2019, bersamaan dengan pre-order album tersebut.[1]

Musik video

[sunting | sunting sumber]

Musik video lagu ini disutradarai oleh Alan Ferguson, dirilis pada 24 November 2019, malam ketika Cabello menampilkan lagu ini secara langsung di American Music Awards.[2] Video tersebut terinspirasi oleh lukisan John Everett Millais, Ophelia, yang menggambarkan karakter fiksi Shakespeare mengambang di kolam yang ditutupi bunga.[3] Sepanjang video, Cabello terlihat bermain-main dengan sekelompok penari dan berbaring di hamparan kelopak bunga.[3] Pada Mei 2024, video tersebut memiliki lebih dari 28 juta penayangan dan 570 ribu suka di YouTube.

Chart (2019) Posisi
Kanada (Canadian Hot 100)[4] 84
Greece (IFPI Greece)[5] 82
Ireland (IRMA)[6] 82
Lithuania (AGATA)[7] 51
New Zealand Hot Singles (RMNZ)[8] 10

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Camila Cabello - "Living Proof"". Stereogum. November 15, 2019. Diakses tanggal November 15, 2019. 
  2. ^ Iasimone, Ashley (November 24, 2019). "Camila Cabello's 'Living Proof' Music Video Arrives Ahead of 2019 AMAs: Watch". Billboard. Diakses tanggal November 24, 2019. 
  3. ^ a b Ehrlich, Brenna (November 24, 2019). "Camila Cabello Drifts Like Ophelia in 'Living Proof' Video". Rolling Stone. Diakses tanggal November 25, 2019. 
  4. ^ "Camila Cabello Chart History (Canadian Hot 100)". Billboard. Diakses tanggal December 4, 2019.
  5. ^ "Greece Official IFPI Charts Digital Singles". IFPI Charts. Diarsipkan dari versi asli tanggal January 27, 2020. Diakses tanggal December 2, 2019. 
  6. ^ "IRMA – Irish Charts". Irish Recorded Music Association. Diakses tanggal November 23, 2019. 
  7. ^ "2019 47-os savaitės klausomiausi (TOP 100)" (dalam bahasa Lithuanian). AGATA. November 22, 2019. Diakses tanggal November 29, 2019. 
  8. ^ "NZ Hot Singles Chart". Recorded Music NZ. November 25, 2019. Diakses tanggal November 22, 2019.