Lord Allan Velasco

Lord Allan Velasco

Lord Allan Jay Quinto Velasco (lahir 9 November 1977) adalah seorang pengacara dan politikus Filipina yang menjabat sebagai Ketua DPR sejak 12 Oktober 2020.[1] Ia menjabat sebagai anggota DPR sejak 2016, dan sebelumnya dari 2010 sampai 2013.[2]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Mercado, Neil Arwin (October 12, 2020). "Velasco installed as new Speaker in session outside House". Philippine Daily Inquirer. Diakses tanggal October 12, 2020. 
  2. ^ Vitug, Marites Dañguilan (3 December 2009). "SC justice in partisan politics?". ABS-CBN. 


Templat:Philippines-politician-stub