Minggu Emas (Tiongkok)

Minggu Emas (黄金周) atau Golden Week di Republik Rakyat Tiongkok adalah nama untuk dua libur nasional yang masing-masing lamanya 7 hari:

Kedua libur Minggu Emas ini berlaku mulai tahun 2000.[1]

Perayaan Hari Buruh dulunya merupakan Minggu Emas, namun diperpendek menjadi 3 hari sejak tahun 2008.[2]

Liburan panjang Minggu Emas sekitar Hari Buruh dan Minggu Emas sekitar Hari Nasional dimulai sejak tahun 1999 dengan maksud untuk mendorong konsumsi dan meningkatkan jumlah wisatawan domestik,[2] serta memudahkan orang melakukan perjalanan jauh untuk mengunjungi keluarga. Sekitar 28 juta orang bepergian selama Minggu Emas Hari Nasional pada tahun 1999.[3] Bagi produser film, liburan Minggu Emas Hari Nasional juga merupakan masa panen,[4] bioskop-bioskop ramai dipenuhi penonton.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Keeping or Ridding of It -- Looking at Golden Weeks beyond the Numbers (从数字之外看黄金周的去与留)". CCTV.com.  Teks "accessdate-2006-12-06" akan diabaikan (bantuan) October 16, 2006, in Chinese
  2. ^ a b Shanshan, Liu (2009-03-11). "Top planner: No plan to resume May Day Golden Week". China Daily. Diakses tanggal 2010-02-11. 
  3. ^ "120 million Chinese celebrate Golden Week". Canada.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2007-10-15. Diakses tanggal 2010-02-11.  Teks "accessdate-2007-11-17" akan diabaikan (bantuan) October 1, 2007, by Ailene McCabe
  4. ^ "Film: Painted Skin". CRI Online. 25 Agustus 2009. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-06-29. Diakses tanggal 2010-02-11. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]