Miss Universe 1969 | |
---|---|
Tanggal | 19 Juli 1969 |
Tempat | Miami Beach Auditorium, Miami Beach, Florida, Amerika Serikat |
Pembawa acara |
|
Stasiun televisi | CBS |
Peserta | 61 |
Finalis/Semifinalis | 15 |
Tidak tampil | |
Tampil kembali | Suriname |
Pemenang | Gloria Diaz ( Filipina) |
Persahabatan | Zohra Boufaden Tunisia |
Kostum Nasional Terbaik | Sangduen Manwong Thailand |
Fotogenik | Carole Robinson Selandia Baru |
Miss Universe 1969 adalah kontes kecantikan Miss Universe yang diadakan untuk kedelapanbelas kalinya, berlangsung pada tanggal 19 Juli 1969 di Miami Beach Auditorium, Miami Beach, Florida, Amerika Serikat.
Gloria Diaz dari Filipina dinobatkan sebagai pemenang oleh Martha Vasconcellos, Miss Universe 1968 dari Brazil.[1][2]
Utama | |||
---|---|---|---|
Gelar | Kontestan | ||
Miss Universe 1969 | Filipina – Gloria Diaz | ||
Runner-up 1 | Finlandia – Harriet Eriksson | ||
Runner-up 2 | Australia – Joanne Barret | ||
Runner-up 3 | Israel – Chava Levy | ||
Runner-up 4 | Jepang – Kikuyo Osuka | ||
15 Besar |
| ||
Penghargaan khusus | |||
Gelar | Kontestan | ||
Best National Costume | Thailand - Sangduen Manwong | ||
Miss Amity | Tunisia - Zohra Boufaden | ||
Miss Photogenic | Selandia Baru - Carole Robinson | ||
Best in Swimsuit (10 Besar) |
|
Tidak tampil[sunting | sunting sumber]Berikut ini adalah negara yang pada edisi sebelumnya berkompetisi, namun tidak tampil pada tahun ini : |
Tampil kembali[sunting | sunting sumber]Berikut ini adalah negara yang pada edisi sebelumnya tidak berkompetisi, dan kembali tampil pada tahun ini setelah terakhir berkompetisi pada tahun : |
Berikut ini adalah peserta yang berkompetisi pada kontes lain :
|
|