Monica Mæland | |
---|---|
Menteri Kehakiman | |
Mulai menjabat 24 Januari 2020 | |
Perdana Menteri | Erna Solberg |
Pengganti Petahana | |
Menteri Pemerintahan Lokal | |
Masa jabatan 17 Januari 2018 – 24 Januari 2020 | |
Perdana Menteri | Erna Solberg |
Menteri Perdagangan dan Industri | |
Masa jabatan 16 Oktober 2013 – 17 Januari 2018 | |
Perdana Menteri | Erna Solberg |
Ketua Komisioner Bergen | |
Masa jabatan 27 Oktober 2003 – 17 Oktober 2013 | |
Anggota Parlemen Norwegia | |
Mulai menjabat 1 October 2013 | |
Daerah pemilihan | Oslo |
Informasi pribadi | |
Lahir | 06 Februari 1968 Bergen, Hordaland, Norwegia |
Kebangsaan | Norwegia |
Partai politik | Konservatif |
Suami/istri | Tom Schmidt Mæland |
Anak | 2 |
Almamater | Universitas Bergen |
Sunting kotak info • L • B |
Monica Mæland (lahir 6 Februari 1968)[1] adalah seorang politikus Norwegia untuk Partai Konservatif yang menjabat sebagai Menteri Kehakiman sejak 2020.[2] Pada masa sebelumnya, ia menjabat sebagai Menteri Pemerintahan Lokal dari 2018–2020, dan Menteri Perdagangan dan Inudstri dari 2013–2018. Dalam politik lokal, ia menjadi Ketua Komisioner Bergen dari 2003–2013, dan ketua Partai Konservatif cabang Hordaland dari 2002–2004.