Netzarim
נְצָרִים | |
---|---|
Didirikan | 1984 |
Netzarim (Ibrani: נְצָרִים) adalah sebuah pemukiman Israel di Jalur Gaza yang berjarak sekitar 5 kilometer dari barat daya Kota Gaza. Pemukiman tersebut didirikan pada 1972. Pada Agustus 2005, para pemukim Netzarim diungsikan oleh Pasukan Pertahanan Israel sebagai bagian dari rencana penarikan diri sepihak Israel.