Perfect Cherry Blossom

東方妖々夢
〜 Perfect Cherry Blossom
Perfect Cherry Blossom
Diterbitkan di17 Agustus 2003
Versi
1.00b Edit nilai pada Wikidata
GenreTembak menembak
Bahasa
Daftar
Karakteristik teknis
PelantarWindows Edit nilai pada Wikidata
ModePermainan video pemain tunggal Edit nilai pada Wikidata
Informasi pengembang
PengembangTeam Shanghai Alice
PenulisZUN
PenerbitTeam Shanghai Alice
Informasi tambahan
Situs webwww16.big.or.jp… (bahasa Jepang) Edit nilai pada Wikidata
MobyGamesperfect-cherry-blossom Edit nilai pada Wikidata
Bagian dari Touhou Project
Sebelum
Tidak ada
Sebelum
Portal permainan video
Sunting di Wikidata • L • B • PW
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Touhou Youyoumu ~ Perfect Cherry Blossom (東方妖々夢 〜 Perfect Cherry Blossom, lit. Bewitching Eastern Dream) Adalah permainan ke 7 dari seri permainan Touhou Project dibuat oleh Team Shanghai Alice dirilis pada tanggal 7 Agustus 2003 di konvensi Comiket ke 64 di Jepang.

Sejarah rilis

[sunting | sunting sumber]

Versi demo dari Perfect Cherry Blossom dirilis di konvensi Comiket ke 63 pada 30 Desember 2002. Versi demo lainnya dirilis di website secara gratis pada 26 January 2003. Versi final dirilis di konvensi Comiket ke 64, sementara distribusi di perbelanjaan doujin dimulai pada 7 September pada tahun itu. ZUN, anggota seorang diri dari Team Shanghai Alice, membuat versi lain dari permainan ini untuk konvensi Reitaisai pertama, yang diadakan pada 18 April 2004, dimana turnamen untuk Score attack dilakukan. Versi ini memfiturkan dialog yang berganti dan latar belakang musik untuk stage Phantasm. Trak musik termasuk didalamnya musik doujin error: {{nihongo}}: Butuh teks Jepang atau romaji (bantuan) oleh Sound Sepher.[1]

ZUN berkata bahwa Perfect Cherry Blossom adalah permainan yang tidak terlalu pintar, dikarenakan banyak pemain baru memainkan permainan ini, dan akan sangat baik bila permainan ini punya fan service lebih. Dia juga berkata dia melakukannya secara sengaja semenjak permainan doujin memperbolehkan dia membuat apapun yang dia sukai tidak seperti perusahaan pembuat permainan yang tujuannya selalu untuk menarik pelanggan baru.[2]

Satirist asal Inggris Charlie Brooker, dalam tinjauannya di Gameswipe, menyebut Perfect Cherry Blossom sebagai contoh permainan dengan genre Tembak menembak dengan pemain "hanya mashochist mau memainkan permainan ini". Dia mendeskripsikan permainan ini "seperti kembang api yang luar biasa sakit".[3]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ sound sepher 1st Album 「Cradle - 東方幻樂祀典」, mani-mani.net. Diakses pada 15-03-2009.
  2. ^ ZUN, Shanghai Alice Correspondence vol. 3, Perfect Cherry Blossom. 2003-08-17.
  3. ^ Brooker, Charlie (September 2009). Gameswipe (Television production). BBC Four. Berlangsung pada 7:10. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]