Ruby Barnhill

Ruby Barnhill
Ruby Barnhill (tengah), Steven Spielberg (kiri) dan Mark Rylance (kanan) mempromosikan The BFG di Festival Film Cannes 2016
LahirRuby Ann Barnhill[1]
16 Juli 2004 (umur 19)
Knutsford, Cheshire, Inggris
PekerjaanAktor
Tahun aktif2016–sekarang
IMDB: nm6982717

Ruby Ann Barnhill[1] (lahir 16 Juli 2004) adalah seorang aktris Inggris. Ia memerankan peran utama Sophie dalam film 2016 Steven Spielberg, The BFG.[2][3] Ia juga menjadi pengisi suara Mary dalam pengalihan bahasa Inggris dari film karya Studio Ponoc, Mary and the Witch's Flower.

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ a b "Search Results for Civil Births in Birth, Marriage, Death & Parish Records". findmypast.co.uk. England & Wales Births 1837–2006. Diakses tanggal 14 June 2019. 
  2. ^ Wrap Staff. "Steven Spielberg Casts 10-Year-Old Ruby Barnhill as Lead in 'The BFG'". Thewrap.com. Diakses tanggal 21 February 2016. 
  3. ^ "How schoolgirl landed a giant role in Hollywood's BFG", telegraph.co.uk; accessed 25 November 2016.

Pranala luar[sunting | sunting sumber]