Shanghai Grand | |
---|---|
Nama lain | |
Tradisional | 新上海灘 |
Sederhana | 新上海滩 |
Mandarin | Xīn Shànghǎi Tān |
Kanton | San1 Seong6 Hoi2 Taan1 |
Sutradara | Poon Man-kit |
Produser | Tsui Hark Tiffany Chen |
Ditulis oleh | Poon Man-kit Matt Chow Sandy Shaw |
Pemeran | Andy Lau Leslie Cheung Ning Jing |
Penata musik | Wu Wai-lap |
Sinematografer | Poon Hang-sang |
Penyunting | Marco Mak |
Distributor | Win's Entertainment (Hong Kong) |
Tanggal rilis |
|
Durasi | 96 menit |
Negara | Hong Kong |
Bahasa | Kantonis |
Pendapatan kotor | HK$20.837.056 |
Shanghai Grand (Hanzi sederhana: 新上海滩; Hanzi tradisional: 新上海灘), juga dikenal sebagai Shanghai Grand 1996, adalah sebuah film laga-thriller Hong Kong yang merupakan adaptasi longgar dari serial televisi tahun 1980 The Bund, dirilis pada tahun 1996. Film yang disutradarai oleh Poon Man-kit ini pemainnya antara lain adalah Andy Lau, Leslie Cheung dan Ning Jing.
Cerita ini berlatar di Shanghai selama zaman Republik, ketika kota itu didominasi oleh triad sebelum itu diduduki oleh Jepang dalam Perang Tiongkok-Jepang Kedua.