Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada Desember 2023. |
Sofia Rosinsky | |
---|---|
Lahir | 10 Juni 2006 |
Pekerjaan | Aktris |
Tahun aktif | 2012–sekarang |
Sofia Rosinsky (lahir 10 Juni 2006) adalah seorang aktris asal Amerika. Bekerja sebagai tim produksi dengan kakak perempuannya, Alexis Rosinsky, Sofia memproduksi film pendek pemenang penghargaan "Faery", yang memenangkan "Sutradara Terobosan" dari Festival Film Independen Hollywood Reel pada tahun 2018.[butuh rujukan]
Sofia juga dikenal karena perannya dalam film horor 2016, The Other Side of the Door, di mana ia memenangkan Penghargaan Artis Muda serta Penghargaan Penghibur Muda, untuk Penampilan Terbaik dalam Film Fitur – Aktris Muda Terkemuka. Dia dianugerahi aktris terbaik untuk film festival film 48 jam, Zoe and the Prince, dan memerankan Zora Morris di miniseri Disney Channel Fast Layne.[1]