Nama asli | 티오피미디어 |
---|---|
Industri | Hiburan |
Didirikan | Seoul, Korea Selatan (2005) |
Kantor pusat | 34-11, Samseong-dong, Gangnam-gu, Seoul, Korea Selatan[1] |
Tokoh kunci | Andy (pendiri)[2] Lee Jae-hong (이재홍; CEO)[3] |
Jasa | manajemen artis contents planning contents producing pemasaran global new contents development[1] |
Situs web | www |
TOP Media (Hangul: 티오피미디어),(juga dikenal sebagai T.O.P Media) adalah perusahaan di Korea Selatan, didirkan oleh anggota Shinhwa, Andy, menangani manajemen dari beberapa artis. TOP Media biasanya bekerja sama dengan LOEN Entertainment sebagai distributor dari rilis musik.[2]