WikiIndaba |
---|
 |
Status | Aktif |
---|
Jenis | Konferensi |
---|
Lokasi | Beragam |
---|
Acara pertama | 2014; 11 tahun lalu (2014) |
---|
Terakhir diadakan | 2018 |
---|
Penyelenggara | Tim sukarelawan lokal |
---|
Status pajak | Nirlaba |
---|
Situs web | wikindaba.net |
---|
Wiki Indaba adalah sebuah konferensi resmi Yayasan Wikimedia dengan peminatan dalam konten Afrika.[1][2] Topik-topik presentasi dan dialog meliputi proyek-proyek Wikipedia seperti Wikipedia, wiki-wiki lain, perangkal lunak sumber terbuka, pengetahuan bebas, konten bebas dan cara proyek tersebut berdampak pada benua Afrika.