Hypixel Network (umumnya disebut Hypixel Server,[2] atau Hypixel) adalah peladen permainan miniMinecraft yang dirilis pada tanggal 13 April, 2013, oleh Simon "Hypixel" Collins-Laflamme dan Philippe Touchette, dan dikelola oleh Hypixel Inc. Sekarang, server ini hanya tersedia di edisi Java (khusus komputer peribadi),[3] namun dulu juga tersedia untuk edisi Bedrock (khusus Android, Windows 10, serta Iphone). Sekarang server ini telah memecahkan 4 rekor dunia Guinness World Records.
Hypixel pertamakali dirilis pada edisi Beta pada tanggal 13 April, 2013, oleh Simon Collins-Laflamme, yang menggunakan username "Hypixel", and Philippe Touchette.[4][5] Mereka berdua mulanya membuat server Minecraft bertema petualangan[3] serta mengunggah cuplikannya ke media YouTube. Hypixel awalnya dibuat untuk memamerkan serta mempromosikan server petualangan yang mereka buat lebih lanjut. Permainan mininya dibuat untuk dimainkan para pengguna sembari menuggu pengguna lainnya masuk ke server, tetapi, permainan mini nya mendapatkan popularitas tersendiri dan menjadi indetitas utama servernya, dan upaya dari Hypixel dilakukan untuk konten server baru alih-alih membuat peta dan game Minecraft lainnya.[6] pada tahun 2015, telah terkuak bahwa server itu sendiri membutuhkan biaya seharga 100.000 dolar Amerika untuk merawatnya. Dahulu servernya memiliki 16,000 pemain online,[7] namun, sekarang, server ini ratar-rata meiliki sekitar 100,000 pemain online.[8]
Pada tanggal 21 Deseber 2016, Hypixel mencapai 10 juta pemain berbeda,[9] lalu mencapai 14.1 juta pemain berbeda pada saat Hytale diresmikan pada 13 Desember 2018.[10] Lalu, bedasarkan cuitan dari pemilik server, Hypixel telah mecapai 18 juta pemain berbeda.[11] Hypixel mengundang 1.9 juta pemain setiap bulan, Hingga 15 September 2015[update].[7]
Sekitar bulan April tahun 2018, Hypixel mulai menggunakan Cloudflare Spectrum sebagai perlindungan DDoS setelah menjadi korban dari beberapa serangan yang diselenggarakan oleh Mirai terhadap server-nya.[12][13]
Pada bulan Mei, tahun 2017, Hypixel bermitra dengan NetEase, perilis dari Minecraft China, dalam rangka merilis versi Hypixel di Tiongkok.[14] Versi Minecraft dan server Hypixel ini akan diterjemahkan serta dikelola oleh NetEase, sebagai bagian dari kemitraan mereka.[15]
Namun, pada tanggal 13 April 2020, NetEase mengumumkan bahwa versi Tiongkok server ini akan dimatikan pada 30 Juni 2020, karena berakhirnya perjanjian antara NetEase dan Hypixel.[16]
Pada tanggal 13 Desember 2018, sebauh permainan-berdiri-sendiri bernama Hytale diumumkan kepada publik bahwa permainan ini sedang dalam masa pengembangan oleh Hypixel Studios, sebuah perusahaan yang ditemukan oleh para pengurus Hypixel,[10][17][18] dengan bantuan daro Riot Games dan beberapa pengembang lainnya seperti Dennis Fong, Rob Pardo dan Peter Levine. Masa pengembangan Hytale dimulai sekitar tahun 2015 dan sesekali diusik. Trailer untuk Hytale dirilis pada tanggal 13 Desember 2018, dan berhasil mengundang 30 juta penonton hanya dalam waktu sebulan.[19][20] pada 2020, Ra tanggal 16 April 2020, Riot Games mengumumkan akuisisi penuh mereka terhadap Hypixel Studios.[21]
Hypixel memiliki banyak permainan-mini, permainan multi-pemain dibuat dengan cara memodifikasi dan mengubah tujuan sistem perminan Minecraft.[7][22] Server ini juga mencoba untuk mencari para pemain yang curang dalam permainan-mini menggunakan mekanisme "Watchdog".[23] Pemain juga mampu membayar untuk membuka beberapa kemampuan avatar mereka .
Permainan-Mini Terbanyak Dalam Sebuah Server Minecraft[b]
43 permainan
11 Agustus 2017
Pemain Berberda Terbayak Yang Pernah Masuk Kedalam Suatu Sever Minecraft
11,982,298 pemain
24 Agustus 2017
^Based on historical data,[25] as opposed to a GWR record attempt event.
^Guinness considers a game as a "live game, which Minecraft players could log in and play" and the count "excludes different modes for the same game and games that have been removed".[25] A full list is not provided.
^ abcWiltshire, Alex (September 15, 2015). "The Future Of Minecraft's Biggest Servers". Rock, Paper, Shotgun. Diarsipkan dari versi asli tanggal February 12, 2019. Diakses tanggal December 18, 2018.Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)Kesalahan pengutipan: Tanda <ref> tidak sah; nama "RPS" didefinisikan berulang dengan isi berbeda
^"Minetrack Data". Minetrack. May 22, 2020. Diarsipkan dari versi asli tanggal June 25, 2020. Diakses tanggal June 22, 2020.Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)
^Collins-Laflamme [@]. (Tweet) https://twitter.com/. Diakses tanggal April 7, 2020 – via Twitter.Tidak memiliki atau tanpa |title= (bantuan); Missing or empty |user=; Missing or empty |number= (help)
^"Hypixel is coming to China". Hypixel Forums. May 21, 2017. Diarsipkan dari versi asli tanggal April 17, 2020. Diakses tanggal June 22, 2020.Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)
^"Hypixel中国版服务器停止运营公告" [Announcement about the suspension of the Hypixel China Edition server]. mc.163.com (dalam bahasa Tionghoa). April 13, 2020. Diarsipkan dari versi asli tanggal April 21, 2020. Diakses tanggal April 26, 2020.Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)
^ abFogel, Stefanie (December 13, 2018). "Creators of Popular 'Minecraft' Server Announce New Game 'Hytale'". Variety (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal December 15, 2018. Diakses tanggal December 15, 2018.Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)Kesalahan pengutipan: Tanda <ref> tidak sah; nama "Variety" didefinisikan berulang dengan isi berbeda