Keizō Komura | |
---|---|
Lahir | Nakanojō, Gunma, Jepang | 25 Juni 1896
Meninggal | 7 Februari 1978[1] Tokyo, Jepang | (umur 81)
Pengabdian | Kekaisaran Jepang |
Dinas/cabang | Angkatan Laut Kekaisaran Jepang |
Lama dinas | 1917-1945 |
Pangkat | Wakil Laksamana |
Komandan | Chikuma, Fusō, Musashi Divisi Carrier ke-1 |
Perang/pertempuran | Perang Dunia II |
Keizō Komura (古村 啓蔵 , Komura Keizō, 25 Juni 1896 – 7 Februari 1978) adalah seorang Wakil Laksamana dalam Angkatan Laut Kekaisaran Jepang pada Perang Dunia II.
Komura lahir di Nakanojo, prefektur Gunma. Ia lulus dari kelas ke-45 dari Akademi Angkatan Laut Kekaisaran Jepang pada 1917, mendapatkan peringkat ke-10 di kelasnya dari 89 kadet. Sebagai midshipman, Komura menjabat di kapal penjelajah Iwate dan kapal tempur Settsu.
Komura hidup setelah perang sampai 1978. Ia diperankan oleh aktor Hirotarō Honda dalam film Jepang 2005 Otokotachi no Yamato.