Triphasia | |
---|---|
Triphasia trifolia | |
Klasifikasi ilmiah | |
Domain: | |
Kerajaan: | |
Klad: | Tracheophyta |
Klad: | Angiospermae |
Klad: | Eudikotil |
Klad: | Rosid |
Ordo: | |
Famili: | |
Subfamili: | |
Genus: | Triphasia |
Spesies | |
|
Triphasia adalah genus kecil dari tiga spesies tumbuhan berbunga dalam keluarga Rutaceae. Genus ini berkerabat dengan Jeruk (Genus Citrus). Genus ini berasal dari Asia Tenggara dan Papua.[1][2]
Mereka berupa perdu malar hijau yang tumbuh setinggi 1–3 m, dengan daun trifoliat (lihat: Morfologi daun). Bunganya harum, berwarna putih, dengan tiga sampai lima kelopak. Buahnya adalah hesperidium merah yang dapat dimakan, mirip dengan buah jeruk kecil.[2][3]