Yoon Ji-sung

Yoon Ji-sung
Nama asal윤지성
Lahir8 Maret 1991 (umur 33)
Wonju, Gangwon, Korea Selatan
KebangsaanKorea Selatan
PekerjaanPenyanyi
Tahun aktif2017 (2017)–sekarang
AgenLM Entertainment
Karier musik
Genre
InstrumenVokal
Label
  • YMC Entertainment
    (2017–2018)
  • Swing Entertainment
    (2018-2019)
  • LM Entertainment
    (2019-sekarang)
Artis terkaitWanna One
Situs webyoonjisung.lm-ent.com
Facebook: Official.YJS.lm X: Official_YJS_ Instagram: _yoonj1sung_ Youtube: UC0toF0jpYJUgS7jAgCNCVNw Last fm: 윤지성 Musicbrainz: 0fc94bbf-d10e-4b43-96ac-6a992b781d7a Modifica els identificadors a Wikidata
Nama Korea
Hangul
윤지성
Hanja
尹智聖[1]
Alih AksaraYoon Ji-sung
McCune–ReischauerYun Chi-sŏng


Yoon Ji-sung (Hangul: 윤지성, lahir 8 Maret 1991) adalah penyanyi asal Korea Selatan. Sebelumnya ia aktif sebagai anggota dan pemimpin dari grup idola asal Korea Selatan, Wanna One Dan saat ini ia sedang fokus bersolo karier.[2]

Kehidupan awal dan pendidikan

[sunting | sunting sumber]

Jisung lahir pada 8 Maret 1991 di Wonju, Korea Selatan dengan nama Yoon Byeong-ok (윤병옥) sebelum mengganti namanya secara hukum menjadi Yoon Ji-sung.[3] Pada 11 Desember, YMC Entertainment mengumumkan bahwa Jisung diterima masuk di Sekolah Pascasarjana Seni Rupa dan Seni Pertunjukan Universitas Dongguk.[4]

Riwayat Pendidikan

[sunting | sunting sumber]
  • Wonju Middle School (lulus)
  • National High School of Traditional Korean Arts - Departemen Musik dan Teater (lulus)[5]
  • Universitas Myongji - Jurusan Teater (lulus)
  • Universitas Dongguk - Sekolah Pascasarjana Seni Rupa dan Seni Pertunjukan (masuk 2018)

Diskografi

[sunting | sunting sumber]

Berpartisipasi dalam single

[sunting | sunting sumber]

Album mini

[sunting | sunting sumber]

Filmografi

[sunting | sunting sumber]

Seri televisi

[sunting | sunting sumber]
Tahun Judul Peran Jaringan Catatan Ref.
2021 Let Me Be Your Knight Kim Yoo-chan SBS [6]

Acara realitas

[sunting | sunting sumber]
Tahun Judul Jaringan Catatan
2017 Produce 101 Season 2 Mnet Kontestan

Teater Musikal

[sunting | sunting sumber]
Tahun Judul Peran Catatan Ref.
2020 Return: Promise of The Day Kim Seung-ho Pemeran Utama [7]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ 윤지성 한자
  2. ^ "Update: Wanna One's Yoon Ji Sung Selected As Interim Leader | Soompi". www.soompi.com (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2017-12-14. 
  3. ^ "워너원 강다니엘, 이름 바꾼 이유?…"발음 어려워 세례명으로 개명"" (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal 2017-12-14. 
  4. ^ "Wanna One's Yoon Ji Sung Gets Accepted Into Graduate Program At Dongguk University | Soompi". www.soompi.com (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2017-12-14. 
  5. ^ 윤지성이 재학 당시 서울국악예술고등학교에서 교명변경 (2008년)
  6. ^ Jeong Hye-yeon (April 13, 2021). "윤지성, '너의 밤이 되어줄게' 출연 확정..첫 정극 도전[공식]". Herald POP (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal April 13, 2021. 
  7. ^ "Xiumin, D.O., Yoon Ji Sung, Sungyeol, Kim Min Suk, And More Cast In Military Musical". Soompi. 13 Mei 2020. Diakses tanggal 19 September 2021.